3 Destinasi Inspiratif untuk Memulai Perjalanan Wellness Etnaprana di Indonesia
Jakarta, WISATA – Indonesia tak hanya terkenal sebagai destinasi wisata eksotis, tetapi juga kaya budaya kearifan lokal. Kearifan ini diwariskan dalam berbagai metode pengobatan tradisional yang unik. Dalam upaya menjadi pemimpin pariwisata wellness dunia berdasarkan etnparana khas Indonesia.
Ingin merasakan pengalaman wellness khas Indonesia? Artikel ini merekomendasikan 3 destinasi yang patut dikunjungi, yang juga termasuk dalam Wellness Experience Trip IWCTF 2022. Ketiganya dipilih karena memiliki beragam atraksi terkait wellness yang unik dan menarik.