The Global Wellness Economy: Indonesia
Ekonomi kebugaran mencakup industri yang memungkinkan konsumen untuk memasukkan aktivitas kesehatan dan gaya hidup ke dalam kehidupan sehari-hari mereka. Laporan dari The Global Wellness Institute menggambarkan pengukuran rinci mengenai besarnya perekonomian kebugaran di Indonesia, yang menyajikan data mengenai sebelas sektor kebugaran di Indonesia. Indonesia masuk dalam ranking 7 regional dan ranking 19 global dengan ekonomi kebugaran per capita sebesar USD 133 atau 3.44% dari total GDP.